Cara efisien optimalkan transaksi website toko onlinemu
Transaksi dan pengalaman berbelanja customer menjadi bagian penting dari bisnis e-commerce. Ada begitu banyak metode dan alternatif pembayaran yang digunakan oleh customer, sehingga sudah menjadi kewajiban brands untuk memenuhi kebutuhan tersebut. Apalagi jika transaksi tersebut dilakukan pada website toko online. Diperlukan suatu upaya pengoptimalan juga agar transaksi yang ada pada website toko onlinemu berjalan dengan […]
Roblox: platform pembuatan permainan sendiri
Roblox merupakan salah satu game online yang dapat dijalankan pada Android dan iOS. Game ini digemari anak-anak, terutama kalangan gamer muda di bawah usia 18 tahun. Kebanyakan orang mengira Roblox ini adalah sebuat gim, namun ia suatu platform untuk membuat gim sendiri. Ini menjadi keunggulan yang berbeda dengan game online lainnya. Roblox memungkinkan para pemainnya […]
Beberapa cara jitu menjaga komunikasi dengan customer
Menjaga komunikasi dengan customer merupakan suatu hal yang perlu diperhatikan dalam menjalani sebuah usaha atau bisnis. Dapat dikatakan nyawa dari usaha atau bisnis tersebut adalah customer dan pwelanggan yang sudah loyal dan mempercayai kredibilitas usaha. Tanpa ada perputaran aktivitas transaksi dengan customer, usaha yang ada tidak dapat berjalan dengan lancar. Pepatah pernah mengatakan tak kenal […]
OpenSea: Marketplace NFT terbesar di dunia
OpenSea merupakan peer to peer marketplace untuk NFT. Bukan cuman yang pertama, OpenSea juga mengklaim platform-nya merupakan yang terbesar di dunia sebagai marketplace NFT. Tercatat, sudah ada lebih dari 600 ribu pengguna dengan lebih dari 34 juta NFT yang ada di marketplace OpenSea. Marketplace NFT terbesar ini menawarkan aset digital (NFT) berupa musik, foto, video, […]
Begini manfaat hologram bagi produk
Hologram adalah suatu teknologi fotografi merekam cahaya yang tersebar dari suatu objek dan kemudian disajikan dalam bentuk 3 dimensi. Dimana gambar 3d pada hologram dapat lihat sampai 360 derajat layaknya teknologi augmented reality (AR). Hologram juga termasuk dalam produk dari teknologi Holografi. Bentuk hologram ini biasanya berupa sticker yang ditempelkan pada suatu kemasan produk. Ada […]
Canva: aplikasi desain praktis masa kini
Aplikasi desain grafis cukup banyak saat ini. Namun, aplikasi desain kebanyakan rata-rata memiliki tingkat kesulitan yang tinggi. Diperlukan keahlian khusus untuk menggunakannya. Dahulu aplikasi desain yang ramah pengguna agaknya sulit tersedia. Namun, perkembangan teknologi menghadirkan inovasi baru dalam bidang desain. Pada zaman sekarang cukup mudah ditemukan aplikasi desain yang ramah. Inilah kenapa Canva tercipta. Ketika […]
Traffic visitor auto naik, kalau kamu pakai cara ini
Salah satu indikator utama keberhasilan SEO adalah semakin tingginya posisi website atau blog dengan keyword tertentu di search engine. Semakin tinggi posisi website atau blog dengan keyword tertentu di search engine, maka semakin tinggi pula pengunjung atau visitor yang berkunjung ke website atau blog tersebut. Ketika sedang mencari sesuatu di internet, kita mengetik kata kunci […]
Biografi Pendiri Studio Ghibli: Hayao Miyazaki
Hayao Miyazaki adalah salah satu pendiri Studio Ghibli, sebuah studio film dan animasi asal Jepang. Ia telah memperoleh pengakuan internasional sebagai kreator pembuat film fitur animasi, dan secara luas dianggap sebagai salah satu pembuat film paling sukses dalam bisnis animasi di seluruh dunia. Pria kelahiran 5 Januari 1941 di Bukyo, Tokyo ini memiliki […]
Strategi Bisnis Terlihat Profesional, Begini Caranya
Bisnismu terlihat profesional jika kamu menggunakan strategi yang sesuai. Jika, kamu memiliki usaha nasi goreng, namun tidak memiliki gerobak ataupun kios untuk berjualan, serta hanya mengandalkan strategi dari mulut ke mulut. Kamu pasti akan kesulitan menjual nasi gorengmu. Hal ini dikarenakan seseorang akan menilai bahwa usaha yang kamu jalani terlihat kurang profesional. Itu juga berlaku […]
Blender: aplikasi pembuat animasi 3D
Dalam membuat animasi 3D, ada banyak aplikasi yang bisa digunakan. Sebagai pendukung dalam proses pembuatan animasi pun diperlukan perangkat lunak yang bagus agar hasilnya juga setara. Aplikasi animasi 3D yang paling terkenal diantara aplikasi lainnya adalah Blender. Blender disini pastinya bukan peralatan yang digunakan untuk kegiatan memasak. Lantas, seperti apa definisi, bentuk, dan kegunaan dari […]